Skip to main content

Posts

Showing posts from December, 2012

Informasi Transportasi: Rute Perjalanan Bus Harapan Baru Banyuwangi-Trenggalek; dan Informasi Tarif

Bus Harapan Baru  ada mempunyai trayek perjalanan antara Trenggalek - Banyuwangi . Artikel tentang Informasi Transportasi kali ini saya tulis perihal informasi yang saya punya tentang rute perjalanan Bus Harapan Baru Trenggalek-Banyuwangi. Kita telah mengetahui bersama, bahwa informasi tentang alat transportasi itu sangat penting untuk diketahui oleh pemudik. Pengetahuan tentang informasi sebuah alat transportasi membuat pemudik lebih siap dalam mengarungi perjalananya seperti menyiapkan jumlah uang yang harus dibawa, kemana dia harus turun, serta memperkirakan lamanya perjalanan. Bagi kalian para mahasiswa yang kuliah di Jember (Unej) dan sekitarnya..maka nama bus ini mungkin tidak asing lagi kedengarannya.. terutama bagi mahasiswa yang berasal dari Trenggalek, Tulungagung, Blitar, dan sekitarnya. Karena bagi anda terdapat 2 pilihan perjalanan dengan menggunakan bus atau menggunakan kereta api. Kalau anda menggunakan bus, anda bisa memakai Bus Harapan Baru, atau bisa juga

Pergantian Rel Kereta Indonesia di Tulungagung tahun 2012; Hasil yang memuaskan

Pergantian rel kereta dengan spesifikasi rel kereta dengan lebih besar telah dinanti oleh sebagian orang yang bertempat tinggal di tepi jalur rel kereta api. Mereka mengharapkan sesuatu yang baru dari pergantian rel ini. Ternyata hasilnya memuaskan setelah kira2 hari lamanya, mungkin para pekerja berada di depan rumah kalian (bagi yang menghuni rumah pinggir rel kereta). Baca Spesifikasi Baru Rel Kereta Api 2012 Perbaikan Rel Kereta Api Indonesia November 2012 Perbaikan Rel Kereta Api di Tulungagung November 2012 Perbaikan Rel Kereta Api di Bago Tulungagung November 2012 Perbaikan Rel Kereta Api November 2012 Pergantian / pembaruan seluruh perangkat rel ini meliputi Beton Bantalan Rel KA. Rel KA. Pandrol / Pengait Rel KA. dengan Beton Bantalan Alas Rel KA. di atas Beton Bantalan Beton Bantalan yang memegang peranan penting untuk meneruskan gaya yang dihasilkan dari kereta api yang melintas di atasnya langsung ke batu-batu kecil yang tertata d

Materi Kuliah: Pembahasan tentang Komunikasi Elektronik dan Komunikasi Non-elektronik, serta uraian lainya

Komunikasi merupakan faktor yang penting dalam upaya mencapai tujuan suatu organisasi bisnis. Secara umum, komunikasi dapat diartikan sebagai proses mengirimkan dan menyampaikan pesan untuk mencapai pemahaman bersama. Komunikasi akan dikatakan efektif apabila individu mencapai pemahaman bersama, merangsang pihak lain melakukan tindakan, dan mendorong orang untuk berpikir dengan cara baru. Kemampuan untuk berkomunikasi secara efektif akan menambah produktivitas, baik individu yang bersangkutan maupun organisasinya, sehingga dapat mengantisipasi masalah, membuat keputusan secara efektif, mengkoordinasikan arus kerja, mensupervisi orang lain, mengembangkan hubungan serta dapat mempromosikan produk dan jasa organisasi yang nantinya dapat menentukan keberhasilan seseorang, bukan hanya dalam dunia organisasi bisnis tetapi dimanapun ia berada. Alur Komunikasi Menurut Lasswell, komunikasi terdiri dari lima unsur yang merupakan jawaban dari pertanyaan yang diajukan itu, yaitu komunik

Perawatan Jalur Kereta Api, Pasca Pergantian Rel Kereta Api; Plasser & Theurer; Pekerja yang memperbaiki rel KA tanggal 14 Desember 2012

Pasca Pergantian Rel Kereta Api di Tulungagung Jawa Timur, maka perlulah melakukan pengecekkan terhadap rel yang baru dipasang tersebut mulai dari  Ketinggian Rel,  Jarak Antar Rel Serta Posisi batu yang ada di pinggir rel.  Ketinggian Rel Kereta Api Indonesia Standirasi telah diberlakukan untuk pemasangan Rel Kereta, dengan standarisasi inilah akan diwujudkan sebuah KPI ( key performance index ) dari pemasangan Rel Kereta Api. Pada akhirnya, hasil pergantian rel pun juga akan diuji kembali dengan patokan standarisasi yang telah ditetapkan. Perhatikan foto di atas, beginilah keadaan rel kereta api jika diperhatikan dengan cermat...nampak bergelombang kan?? Oleh karena dilakukan pengukuran ketinggan rel dan dengan lensa optik, sehingga bisa diketahui angka kesalahanya. Pekerja yang menulisi angka pada beton yang merupakan tingkat kesalahan pemasangan per mili mendapatkan gaji 50.000 perhari. Untuk kemudian rel diangkat dengan menggunakan alat berat Plasser and Th

Materi Kuliah: Mengenal Seluk Beluk Billboard sebagai salah satu contoh Advertising (Pengiklanan) yang termasuk pada salah satu Model Komunikasi Pemasaran

Billboard?? Apa itu Billboard?? Untuk menjawab pertanyaan di atas, saya sajikan kepada anda dahulu uraian tentang Komunikasi Pemasaran. Komunikasi pemasaran merupakan sarana yang perusahaan mencoba untuk menginformasikan, membujuk, dan mengingatkan konsumen , secara langsung atau tidak langsung , tentang produk dan merek yang mereka jual. Komunikasi Pemasaran memungkinkan perusahaan menghubungkan merek-merek mereka dengan orang lain, tempat, acara khusus dan pengalaman merek, perasaan dan barang. Komunikasi pemasaran dapat berkontribusi pada ekuitas merek dengan membangun merek dalam ingatan dan menciptakan citra merek. Model Komunikasi Pemasaran Bauran Komunikasi Pemasaran terdiri atas enam cara komunikasi utama Advertising Sales Promotion   Events and Experiences Public Relations and Publicity   Direct marketing   Interactive marketing   Word-of-mouth marketing Personal selling Untuk mempermudah pola pikir anda tentang dimana lokasi B