Para hadirin, kaum muslimin dan muslimat, Jama'ah masjid jami' bintaro jaya, yang saya banggakan dan saya hormati. Pembicaraan tentang ahlus sunnah wal jama'ah itu menjadi semakin lebih penting daripada masa2, sebelumnya. Mengapa? karena beberapa hal, yang pertama karena kita meyakini bahwa golongan yang dijanjikan selamat oleh Baginda Rosululloh Saw. dari sekian banyak golongan, adalah golongan ahlus sunnah wal jama'ah. Yang kedua karena kita juga tahu, islam itu disebarkan kepada bangsa kita, bangsa Indonesia, sedari awal memang ahlus sunnah wal jama'ah, di dalam fiqih Madzhabnya Asy Syafi'i, Aqidahnya Asy'ari, dan orang2nya Sufi. Yang ketiga juga adanya hubungan dengan fenomena 100/200tahun terakhir, dimana umat islam di Indonesia ini banyak menghadapi tantangan, terutama tantangan ideologi atau tantangan aqidah. Merebaknya faham2 di luar ahlus sunnah wal jama'ah, di tengah2 kita. Kitab Ar Risalah Ahlus Sunnah Wal Jama'ah 100 Tahun yang lal